SELAMAT DATANG DI DESA KEDUNGHARJO KEC MANTINGAN KAB NGAWI JAWA TIMUR

Artikel

Pencairan BLT-DD TA 2023

29 Maret 2023 15:17:37  Admin King  154 Kali Dibaca 

kedungharjo.desa.id - Pemerintah Desa Kedungharjo, Kecamatan Mantingan, Kabupaten Ngawi telah melaksanakan pencairan Bantuan Langsung Tunai bersumber dari Dana Desa (BLT-DD) pada Rabu (29/3) di Pendopo Desa Kedungharjo.

Pencairan BLT-DD kali ini melibatkan 32 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) yang memenuhi persyaratan dan mampu menunjukkan fotokopi tanda pengenal Kartu Tanda Penduduk (KTP) dan Kartu Keluarga (KK).

Setiap KPM akan menerima Rp300.000 per bulan sesuai dengan ketentuan yang diterapkan pemerintah. Pencarian Kali ini diberikan sekaligus untuk 3 tahap, mulai bulan Januari, Februari, dan Maret 2023.

Pencairan BLT-DD ini diharapkan dapat membantu meringankan beban ekonomi keluarga penerima manfaat di Desa Kedungharjo, khususnya di tengah situasi pemulihan ekonomi dampak pandemi Covid-19.

Pemerintah Desa Kedungharjo akan terus berupaya meningkatkan kesejahteraan masyarakat Desa melalui program-program yang bermanfaat dan berkelanjutan, serta mengoptimalkan penggunaan Dana Desa untuk kemajuan dan kesejahteraan masyarakat.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Aparatur Desa

Back Next

 Statistik

 Arsip Artikel

26 Agustus 2022 | 668 Kali
Sejarah Desa
24 Agustus 2022 | 468 Kali
Pemerintah Desa
29 Juli 2013 | 393 Kali
Profil Desa
06 Desember 2022 | 371 Kali
BLT-BBM Cair lagi
10 Juli 2024 | 371 Kali
Mahasiswa UIN Jogjakarta gelar KKN di Kedungharjo
07 November 2014 | 332 Kali
Pemerintahan Desa
24 Agustus 2016 | 316 Kali
Data Desa
30 April 2014 | 212 Kali
LKMD
26 Agustus 2022 | 171 Kali
Sukseskan Pos UKK Petani Sehat Petani Jaya
29 Maret 2023 | 154 Kali
Pencairan BLT-DD TA 2023
24 Agustus 2016 | 316 Kali
Data Desa
20 April 2014 | 193 Kali
Keputusan Kepala Desa
20 Desember 2024 | 174 Kali
Bimbingan Teknis tentang Hukum
10 Juli 2024 | 371 Kali
Mahasiswa UIN Jogjakarta gelar KKN di Kedungharjo

 Sinergi Program

 Komentar

 Peta Wilayah Desa

 Peta Lokasi Kantor


Kantor Desa
Alamat : RT 06 MANTINGAN NGAWI
Desa : Kedungharjo
Kecamatan : Mantingan
Kabupaten : Ngawi
Kodepos : 83355
Telepon :
Email :

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:152
    Kemarin:136
    Total Pengunjung:41.902
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:216.73.216.106
    Browser:Mozilla 5.0